Selasa, 09 November 2010

image galery di wordpress

Banyak cara untuk membuat halaman Gallery seperti yang kita bahas ini, namun pada kesempatan ini saya akan menggunakan Plugin WordPress bernama NextGEN Gallery. Berikut tahapan-tahapan pembuatan halaman Gallery-nya :

1. Download Plugin NextGEN Gallery di sini

2. Extract File nextgen-gallery.zip yang didapat

3. Upload satu folder tersebut ke directory wp-content/plugins/nggallery

4. Download JW Image Rotator di sini atau di http://www.jeroenwijering.com/

5. Extract, lalu upload file bernama imagerotator.swf ke folder nggallery

6. Aktifkan Plugin NextGEN Gallery pada menu Plugin pada halaman WP-Admin


Dan, tahap awal untuk membuat halaman Galerry sudah selesai.

Setelah 6 langkah awal diatas beres, berikutnya adalah tinggal membuat Album dan mengupload Foto yang akan dipajang.

o> Pertama buat Folder baru bernama gallery di directory wp-content/gallery/ (fungsinya untuk menyimpan foto-foto yang kita upload)

> Buat Gallery baru dengan memilih menu Add New Gallery, misalnya kita akan membuat Album Galeri bernama Albumku

> Setelah sukses, kita tinggal mengupload gambar-gambar yang diinginkan ke dalam Gallery yang kita buat (Albumku). Caranya dengan menggunakan menu upload images

> Setelah puas mengupload gambar, masuk ke bagian Manage Gallery lalu perhatikan ID dari Gallery yang kita buat

> Sekarang tinggal buat halaman baru dengan memanfaatkan menu Write Page

> Masukkan tag

, dengan ID adalah nomor ID dari Gallery yang ingin kita tampilkan

> Sukses dan halaman Gallery siap dilihat pengunjung.


Setelah membuat Folder Gallery seperti pada point pertama tahap 2, kita harus mengubah Access Permissionnya menjadi 777, caranya browse ke directory wp-content/gallery/, klik kanan folder gallery lalu pilih change permission, ubah menjadi 777 (biasanya sebelum diubah adalah 755).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar